Pelatih Vietnam Deg-degan Kena Teror Suporter Indonesia di Piala AFF U-16 2022

Mohammad Fernanda
Pelatih Vietnam, Nguyen Quoc Tuan deg-degan kena teror suporter Indonesia di Piala AFF U-16 2022.

YOGYAKARTA, iNews.id - Pelatih Vietnam, Nguyen Quoc Tuan deg-degan kena teror suporter Indonesia di Piala AFF U-16 2022. Dia paham betul fans Garuda sangat militan ketika mendukung tim kesayangan.

Vietnam berada di Grup A bersama tuan rumah Indonesia. Kedua tim akan bersua di laga terakhir pada 6 Agustus 2022 mendatang.

Tapi Nguyen Quoc Tuan sudah ancang-ancang menghadapi tekanan suporter Indonesia yang terkenal fanatik.

"Saya memahami suporter Indonesia itu sangat passionate dan menunjukkan cintanya yang tinggi pada sepak bola," ujar Coach Vietnam kepada media, Sabtu (30/7/2022).

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
10 jam lalu

Trofi Piala Dunia Singgah di Jakarta, Antusiasme Publik Tumpah Meski Timnas Gagal Lolos

Soccer
21 jam lalu

Kelme Kirim Kode Keras! Jadi Sponsor Baru Jersey Timnas Indonesia?

Soccer
12 jam lalu

PSSI Umumkan Apparel Baru Timnas Indonesia Hari Ini, Selamat Tinggal Erspo

Soccer
1 hari lalu

Miliano Jonathans Cetak Gol Debut, Excelsior Selamat dari Kekalahan Kontra AZ Alkmaar

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal