Suporter Persija Konvoi Rayakan HUT Ke-89

iNews Pagi
Mengenakan atribut warna orange, suporter Persija memenuhi jalanan Ibu Kota
JAKARTA, iNews.id - Mengenakan atribut warna orange, suporter Persija memenuhi jalanan Ibu Kota. Ratusan suporter berkonvoi sambil menyerukan nyanyian sebagai bentuk dukungan pada tim kesayangan mereka.
 
Konvoi yang memperingati hari jadi Persija yang ke-89 tahun ini dilakukan di sepanjang Jalan Menteng sampai Jalan HR Rasuna Said. Konvoi sempat membuat Jalan Rasuna Said tersendat. Karena itu, Polisi mengawal konvoi agar berjalan kondusif dan tidak mengganggu ketertiban
 
EDITOR : HADI
 
Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Nasional
20 hari lalu

Refleksi 11 Tahun Partai Perindo, Angela Tanoesoedibjo: Jadi Energi Baru Politik Indonesia

Soccer
1 bulan lalu

Rotasi Kiper Persija? Mauricio Souza Bungkam, Penentuan di Hari H!

Soccer
1 bulan lalu

Kejutan! Maxwell Souza Menghilang dari Latihan Persija

Nasional
2 bulan lalu

Malam-Malam Menteri Kabinet hingga Pimpinan Lembaga Negara Datangi MPR

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal