Terungkap, Ini Alasan Asnawi Ditunjuk Shin Tae-yong Jadi Algojo Penalti Lawan Vietnam

Andri Bagus Syaeful
Alasan Asnawi Mangkualam ditunjuk Shin Tae-yong jadi algojo penalti lawan Vietnam akhirnya terungkap. (Foto: Instagram/fifaworldcup)

DOHA, iNews.id - Alasan Asnawi Mangkualam ditunjuk Shin Tae-yong jadi algojo penalti lawan Vietnam akhirnya terungkap. Mantan pemain Jeonnam Dragons itu dinilai lebih percaya diri ketimbang Rafael Struick.

Timnas Indonesia menang 1-0 atas Vietnam pada laga kedua Grup D Piala Asia 2023 di Abdullah bin Khalifa Stadium, Jumat (19/1/2024) malam WIB. Satu-satunya gol kemenangan Garuda dicetak Asnawi lewat titik putih menit ke-42.

Shin Tae-yong menginstruksikan langsung Asnawi untuk mengeksekusi penalti Timnas Indonesia. Padahal, Rafael Struick yang sebelumnya terlihat akan jadi algojo.

"Saya pikir Asnawi lebih percaya diri, meskipun dia belum mencetak gol hingga sebelum pertandingan ini," kata Shin Tae-yong dalam konferensi pers, Jumat (19/1/2024).

"Perasaan terhadap bola dan tembakan lebih baik," katanya

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
14 hari lalu

Asnawi Mangkualam Masuk Jajaran Elite Port FC, Statistik Gila Bikin Pelatih Tak Bisa Abaikan

Soccer
1 bulan lalu

No Sensor! Asnawi Nilai Timnas Indonesia Belum Siap ke Piala Dunia 2026, Cuma 7 Pemain Layak

All Sport
1 bulan lalu

Komentar Mengejutkan Hector Souto usai Timnas Futsal Indonesia Dibungkam Vietnam

All Sport
1 bulan lalu

Sengit! Timnas Futsal Indonesia Kalah Tipis dari Vietnam di SEA Games 2025

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal