Berlarilah Melintasi Berbagai Lokasi dari Kota yang Indah di Game Kiko Run

Siska Permata Sari
Game Kiko Run (Foto: MNC Media)

JAKARTA, iNews.id - Kiko Run adalah game Endless Run penuh aksi yang imut dan lucu di dunia bawah air Kiko. Game pertama dari MNC Games diambil dari karakter Serial Animasi Kiko ditayangkan setiap minggu jam 09.00 di RCTI. Ragam permainan yang diciptakan bertujuan untuk membuat para pengguna menjadi lebih aktif dan imajinatif dan dapat menghibur masyarakat dengan platform yang berbeda.

Game persahabatan ini dapat dimainkan dari anak – anak hingga dewasa, dan tentunya selalu ada di hati para pecintanya. Game Kiko Run di sajikan cukup santai tanpa mekanik yang ribet di dalam permainannya. 

Dalam bermainnya kalian harus harus berlari sekencang-kencangnya, melompat dan meluncur dengan menghindari berbagai halang rintang yang akan ditemui dimedan permainan. 

Menggunakan power up yang di dapat dari teman – teman Kiko, Lola Poly, Patino dan Ting ting, berbagai kota menarik yang bisa kalian lewati dengan pemandangan berbeda, seperti Astri Town kota yang sering di temui pada awal permainan dengan taman – taman yang dihiasi dengan langit biru yang indah, rumah Karkus di mana kalian memasuki kota yang gelap dan sangat menegangkan, selain itu juga ada kota Bubba Cave dan Sewer. Jadi tunggu apa lagi, yuk seru – seruan bareng di game Kiko Run.

Saatnya buktikan kamu yang terbaik di game KIKO RUN, kumpulkan koinnya yang lebih banyak lagi! mainkan sekarang hanya diaplikasi RCTI+. Pilih menu “Games+” yang ada di atas layar handphonemu. Selain itu banyak game – game seru dan menantang lainnya yang dapat kalian mainkan loh.

Editor : Dini Listiyani
Artikel Terkait
Film
4 bulan lalu

KIKO Season 4 Episode CAUGHT RED HANDED, Minggu 29 Juni 2025, Pukul 08.00 Pagi di RCTI

Film
9 bulan lalu

Minggu Seru KIKO di Eps Sweet Prosperity, 26 Januari 2025, Pukul 05.45 WIB di RCTI

Film
10 bulan lalu

Minggu Seru KIKO Episode Feel The Magic, 29 Desember 2024 Pukul 05.45 WIB di RCTI

Film
1 tahun lalu

Minggu Seru KIKO di Episode Sahabatku Tiada Duanya 29 September 2024 Pukul 07.00 WIB di RCTI

Film
1 tahun lalu

Minggu Seru Bersama KIKO di Episode Game of Champions di RCTI

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal