Bagaimana Cahaya Merambat? Simak Penjelasannya di Sini!

Wikku D Nugroho
Bagaimana cahaya merambat (Foto: Istimewa)

JAKARTA, iNews.id - Bagaimana cahaya merambat jadi pertanyaan yang kerap ditanyakan oleh banyak orang, tak terkecuali siswa SD (Sekolah Dasar). Di mata pelajaran IPA (Ilmu Pengetahuan Alam) kelas 5 SD kita membahas tentang cahaya. 

Mengutip Aldiyah (2023), pada buku Ilmu Pengetahuan Alam, menjelaskan cahaya adalah pancaran gelombang elektromagnetik yang dapat merambat pada ruang hampa udara dan terlihat oleh kasat mata. Cahaya sangat penting bagi kehidupan sehari-hari manusia. 

Sebab, tanpa cahaya manusia akan kesulitan untuk melihat dan melakukan berbagai aktivitas. Matahari disebut sebagai sumber cahaya terbesar di alam semester sebab mampu memancarkan gelombang cahaya. Selain matahari, beberapa sumber cahaya api antara lain, lampu, api, dan sebagainya. 

Berikut jawaban mengenai pertanyaan bagaimana cahaya merambat dilansir dari berbagai sumber, Kamis (25/7/2024).

Bagaimana Cahaya Merambat?

Cahaya bisa merambat tanpa perantara alias medium. Pernyataan itu membuat cahaya tetap bisa merambat di ruang hampa. Sebagai contoh cahaya Matahari yang tetap bisa sampai ke bumi meski melewati ruang hampa udara di luar angkasa.

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Nasional
2 bulan lalu

Contoh Teks Laporan Hasil Observasi Hewan yang Lengkap dan Sistematis

Nasional
6 bulan lalu

Contoh Soal Energi Potensial Gravitasi, Rumus, dan Cara Menghitungnya

Nasional
7 bulan lalu

5 Contoh Soal Teropong, Bisa Jadi Bahan Belajar Siswa

Nasional
8 bulan lalu

10 Contoh Soal Transformator, Lengkap dengan Jawabannya

Nasional
9 bulan lalu

Contoh Soal Induksi Elektromagnetik, Lengkap dengan Pembahasannya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal