Beruntung! Perempuan Asal Tangerang Ini Menang Mobil Rp1 di Flash Sale Akbar Shopee

Sekar Paring Gusti
Wajah Devi Anggreini sebagai pemenang mobil Toyota Agya seharga Rp1 di Flash Sale Akbar Shopee terpampang pada baliho dan LED di Tangerang.

TANGERANG, iNews.id - Terdapat sebuah berita viral terbaru yang sudah menyebar ke seantero Tangerang. Seorang wanita asal Tangerang yang bernama Devi Anggreini menjadi salah satu pemenang mobil Toyota Agya seharga Rp1 di Flash Sale Akbar Shopee

Hal ini membuat jutaan pengguna Shopee heboh. Devi pun menjadi viral di jagat media sosial. Saking viralnya, paras cantik Devi terpampang di baliho dan banner LED di sekitaran Tangerang sebagai pemenang Flash Sale Akbar Rp1 Shopee. Baliho tersebut dapat ditemukan di daerah Buaran Indah dan banner LED di dekat Lippo Mall Karawaci.

Baliho tersebut dapat ditemukan di daerah Buaran Indah. (Foto: dok Istimewa)

Dalam baliho dan LED tersebut, Devi berpose sembari memegang kunci mobil berukuran besar sebagai tanda bahwa ia merupakan satu di antara lima orang yang beruntung mendapatkan mobil Toyota Agya senilai Rp1. 

“Selamat kepada Devi Anggreini, pemenang Toyota Agya Flash Sale Akbar Rp1 Shopee,” kurang lebih seperti itu isi kalimat yang ada di baliho dan banner LED tersebut. 

Tak hanya warga lokal Tangerang, banyak juga warganet di media sosial yang mengucapkan selamat dan menyatakan betapa beruntungnya Devi bisa mendapatkan rezeki dalam bentuk mobil dari Flash Sale Shopee. 

Editor : Rizqa Leony Putri
Artikel Terkait
Megapolitan
6 hari lalu

Lalu Lintas di Kosambi Tangerang Macet Imbas Truk Anjlok 

Megapolitan
16 hari lalu

3 Jalur Alternatif ke Tigaraksa, Solusi Perjalanan Anti Macet di Tangerang

Megapolitan
29 hari lalu

2 Sekolah Internasional di Tangerang Dapat Ancaman Bom, Polisi Buru Pelaku

Megapolitan
31 hari lalu

Viral Debt Collector Tantang Polwan saat Tarik Mobil di Tangerang, Endingnya Ditangkap

Buletin
1 bulan lalu

Warga Tangerang Digegerkan Penemuan Kerangka Manusia di Lahan Kosong, Kondisi Berserakan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal