Mengenal Jenis Serat Kain dan Cara Perawatan agar Tahan Lama

Vien Dimyati
Mengenal jenis serat kain (Foto : chungage)

JAKARTA, iNews.id - Industri ekonomi kreatif belakangan ini mulai diperhatikan banyak orang. Mulai dari kriya, film, hingga fashion. Kali ini di industri fashion, masyarakat mulai memerhatikan pilihan gaya berpakaian muslimah di Indonesia.

Baju muslim, baik itu dalam bentuk gamis, abaya, bahkan hijab yang kusut, kusam, bau tidak sedap dan apek tentu mengurangi kesempurnaan penampilan serta citra diri pemakainya.

Agar pengguna busana muslim tampil sempurna di setiap kesempatan dengan model baju muslim dan hijab apa saja, maka penting untuk memerhatikan beberapa hal.

Dimulai dari pemilihan serat kain atau bahan, memadupadankan warna dan corak, hingga perawatan hijab dan pakaian agar senantiasa wangi, lembut, dan warna tidak kusam atau pudar.

Desainer produk tekstil dari Institut Teknologi Bandung (ITB) Nurul Akriliyati menjelaskan, ada banyak pilihan bahan atau kain untuk baju muslim. Bahan sifon sekarang menjadi pilihan yang cukup lazim digunakan hijaber.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Nasional
5 hari lalu

Antusiasme Warga Agam Terima Bantuan Pakaian Layak Pascabanjir

Bisnis
10 hari lalu

Menteri Ekraf Sebut Pacu Ekspor dan Serap 27,4 Juta Pekerja Sepanjang 2025

Bisnis
12 hari lalu

Kementerian Ekraf Apresiasi 6 Kabupaten/Kota yang Dukung Ekosistem Kreatif

Nasional
17 hari lalu

Prabowo Izinkan 125.000 Baju Reject Batal Ekspor Layak Pakai Disumbangkan ke Korban Bencana

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal