Cerita Horor Hotel Angker di Malang, Ternyata Sudah Ada sejak 100 Tahun Lalu  

Siska Permata Sari
Hotel Angker di Malang (Foto: MNC Media)

JAKARTA, iNews.id - Cerita tentang penginapan angker seringkali membuat bulu kuduk berdiri. Kali ini, Dinda Shafay, konten kreator kelahiran 9 April 2000 ini baru saja membuat konten tentang hotel angker yang sudah berdiri sejak 100 tahun yang lalu.

Dinda Shafay bercerita tentang hotel berhantu di kota Malang. Dinda memulai dengan menceritakan pengalaman horor yang dialami sepasang kekasih. Mereka membagikan pengalamannya tersebut dalam video TikTok yang akhirnya viral. 

Pasangan ini pun sempat bingung karena hotel yang sangat sepi ini, Mereka hanya bertemu dengan satpam dan resepsionis di depan, tapi tidak menemukan satupun tamu. Anehnya, resepsionis mengabarkan kalau kamar penuh sehingga mereka terpaksa harus menginap di lantai 3.

Pasangan ini pun merasakan banyak kejanggalan pada penginapan ini. Keduanya ketakutan ketika mendengar ada suara ketukan pintu tetapi tidak ada orang saat dicari. Mereka akhirnya tidak kuat berlama-lama, hanya 15 menit saja mereka pun langsung pindah ke penginapan lain.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Destinasi
8 hari lalu

Viral Pantai Kelingking Nusa Penida Dipasang Besi Lift Kaca, Netizen Murka!

Destinasi
25 hari lalu

5 Destinasi Wisata di Banyuwang, Liburan Murah Tidak Bikin Kantong Jebol

Destinasi
27 hari lalu

Macau Kini Lebih Ramah Muslim, Ini Panduan Lengkap Liburan untuk Wisatawan Indonesia

Destinasi
30 hari lalu

Keindahan Pantai Kuyon, Surga Tersembunyi di Jawa Timur

Destinasi
30 hari lalu

Keindahan Pantai Pelang Dijuluki Tanah Lot dari Trenggalek, Wajib Datang!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal