Mengulik Bisnis Burger Mini Viral yang Menggemaskan, Saksikan Morning Update di iNews

Devi Ari Rahmadhani
Morning Update bersama pengusaha dessert Rullia Husnul Wilda. (Foto: Devi Ari Rahmadani)

JAKARTA, iNews.id - Pernahkah kamu melihat burger mini? Bentuknya yang menggemaskan ternyata memiliki cita rasa yang tidak kalah lezat, lho! Bentuknya yang kecil, tidak hanya mampu menggoyang lidah yang menyantapnya, tetapi juga unik.

Tidak heran jika akhirnya Rullia Husnul Wilda, pengusaha dessert Inikek berhasil meraup omzet puluhan juta rupiah dari hasil berjualan burger mini ini. Wilda pun akan membagikan kunci kelezatan burger mini miliknya di acara Morning Update iNews TV. 

Wilda mengaku, untuk menemukan cita rasa yang pas dan lezat, dia telah melalui banyak percobaan. Bahkan Wilda harus mengikuti kursus kelas memasak untuk meningkatkan kemampuan agar hidangan yang dibuat semakin lezat. 

Nah, penasaran dengan hidangan burger mini dan apa saja bahan yang digunakan untuk membuat makanan ini? Jangan lewatkan, saksikan Morning Update iNews TV bersama Rullia Husnul Wilda pada Rabu, 9 Agustus 2023 pukul 07.00 WIB.

Editor : Siska Permata Sari
Artikel Terkait
Eksklusif
1 tahun lalu

MORNING UPDATE: Belajar Bahasa Hewan Bareng Animal Director Jabbari Hasyim 

Kuliner
1 tahun lalu

Tips Membuat Pizza Homemade Anti Gagal, Gampang Banget!

Eksklusif
1 tahun lalu

Morning Update: Tips Makan Enak Tak Bikin Berat Badan Ibu Hamil Bertambah Drastis

Eksklusif
1 tahun lalu

Morning Update: Rekomendasi Menu Sehat dan Mudah untuk Ibu Hamil

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal