Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Bank Mandiri Gelar Literasi Bisnis bagi 70 Pelaku Usaha Ekonomi Kreatif di Depok
Advertisement . Scroll to see content

Bank Mandiri Gelar RUPSLB 4 Agustus, Bahas Pergantian Pengurus

Minggu, 13 Juli 2025 - 15:33:00 WIB
Bank Mandiri Gelar RUPSLB 4 Agustus, Bahas Pergantian Pengurus
Bank Mandiri berencana melakukan pergantian di jajaran pengurus dalam RUPSLB pada 4 Agustus 2025. (Foto: Dok. Bank Mandiri)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - PT Bank Mandiri (Persero) Tbk (BMRI) berencana melakukan pergantian di jajaran pengurus. Langkah ini bakal diputuskan dalam Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) yang akan digelar pada awal Agustus 2025.

Corporate Secretary PT Bank Mandiri (Persero) Tbk (BMRI), M Ashidiq Iswara mengonfirmasi hal ini dengan mengirim surat panggilan RUPSLB kepada seluruh pemegang saham BMRI.

“Pemanggilan RUPSLB dipublikasikan pada website PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI), PT Bursa Efek Indonesia (BEI), pada Minggu 13 Juli 2025,” tulis Iswara, Minggu (13/7/2025).

Dalam pengumuman resminya, RUPSLB akan dilaksanakan pada Senin, 4 Agustus 2025 pukul 15.00 WIB hingga selesai. 

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut