JAKARTA, iNews.id - Inilah titik lokasi razia Operasi Zebra 2022 di Jakarta Pusat yang perlu kamu ketahui. Korlantas Polri siap menggelar Operasi Zebra 2022 mulai Senin 3 Oktober 2022 hingga 16 Oktober 2022 mendatang.
Operasi ini akan dilakukan serentak di seluruh wilayah Indonesia. Operasi Zebra 2022 dilakukan dengan tujuan mewujudkan keamanan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas (Kamseltibcarlantas).
Editor: Rizal Bomantama