JAKARTA, iNews.id - Ada sejumlah cara mudah dalam mengecilkan perut buncit. Sebagaimana kita tahu, perut buncit menjadi salah satu masalah yang tak hanya berdampak buruk bagi kesehatan, tetapi bisa juga mengganggu penampilan.
Sebelum mengetahui cara mengecilkan perut buncit, Anda perlu tahu sejumlah faktor yang menyebabkan masalah. Beberapa faktor yang menyebabkan perut buncit yakni pola makan yang tidak teratur hingga kurang olahraga.
Meskipun terdengar sepele, tetapi bila dibiarkan bisa membahayakan kesehatan. Apalagi, bila lemak di perut tersebut mengganggu organ tubuh lainnya, misalnya jantung.
Sebab itu, Anda perlu tahu cara mengecilkan perut buncit. Berikut langkah-langkahnya, seperti dirangkum pada Jumat (28/4/2023).
Editor: Siska Permata Sari