SURABAYA, iNews.id - Suasana donor darah di atas Kapal Rumah Sakit Terapung Ksatria Airlangga (RSTKA) yang bersadar di Dermaga Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Utama Tanjung Perak, Surabaya, Jawa Timur, Kamis (11/7/2024).
Donor darah diikuti lebih dari 250 pendonor. Aksi sosial tersebut merupakan kolaborasi lintas instansi, perusahaan, universitas, hingga komunitas masyarakat.
(Foto/Ali Masduki)
Editor: Yudistiro Pranoto