BANDUNG, iNews.id - Pesepak bola Persib Bandung dan tim official memperkenalkan diri serta mengenalkan kostum baru saat acara Launching Tim Persib 2020 di Bandung, Jawa Barat, Selasa (25/2/2020).
Persib Bandung yang saat ini dilatih oleh Robert Rene Alberts memperkenalkan tujuh seragam baru dan 26 pemain Persib dalam tim yang akan menjalani laga pada liga 1 2020.
(ANTARA FOTO/M Agung Rajasa)
Editor: Yudistiro Pranoto