PALEMBANG, iNews.id - Pekerja mengoperasikan alat berat menyelesaikan perbaikan Jalan Tol Trans Sumatera ruas Kayu Agung-Pematang Panggang-Terbanggi Besar KM 310, Ogan Komering Ilir (OKI), Sumatera Selatan, Kamis (9/12/2021).
Perbaikan jalan tersebut dilakukan jelang libur Natal dan Tahun Baru yang diprediksi akan mengalami lonjakan pengguna tol.
(ANTARA FOTO/Nova Wahyudi)
Editor: Yudistiro Pranoto