MALANG, iNews.id - Pengunjung memainkan boneka yang dipajang di kafe Golekan, Malang, Jawa Timur, Minggu (21/5/2023).
Selain menyajikan makanan dan minuman, pelaku usaha kafe tersebut juga memajang 1.500 koleksi boneka miliknya sebagai daya tarik konsumen untuk berkunjung ke kafe tersebut.
ANTARA FOTO/Ari Bowo Sucipto
Editor: Yudistiro Pranoto