TANGERANG, iNews.id - Sejumlah bocah bermain di Kali Perancis yang dipenuhi sampah di Dadap, Kabupaten Tangerang, Banten, Rabu (9/9/2020).
Kali tersebut dipenuhi oleh sampah sehingga menimbulkan bau tak sedap dan berpotensi menyimbulkan penyakit untuk masyarakat di kawasan itu.
(ANTARA FOTO/Fauzan)
Editor: Yudistiro Pranoto