MALANG, iNews.id - Kondisi padang savana yang terbakar di Kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (TNBTS), Gunung Bromo, Malang, Jawa Timur, Rabu (30/8/2023).
Savana kawasan Gunung Bromo terlihat hangus, rumput-rumput ludes terbakar.
Tim gabungan dibantu masyarakat memadamkan kebakaran yang terjadi sejak Selasa (29/8). Hingga saat ini penyebab kebakaran masih dalam proses penyelidikan.
ANTARA FOTO/Irfan Sumanjaya
Editor: Yudistiro Pranoto