MAKASSAR, iNews.id - Mahasiswa asal Papua mengikuti Apel Kebangsaan di depan Monumen Mandala Pembebasan Irian Barat, Makassar, Sulawesi Selatan, Selasa (2/9/2019).
Apel kebangsaan yang mengangkat tema 'Dari Makassar Untuk Indonesia Damai' tersebut diikuti dari sejumlah kalangan seperti TNI, Polri, mahasiswa dan masyarakat untuk menjalin persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia.
(ANTARA FOTO/Abriawan Abhe)
Editor: Yudistiro Pranoto