DEPOK, iNews.id - Sejumlah warga keturunan Tionghoa membasuh muka hingga mandi dengan air tujuh sumur Vihara Gayatri pada perayaan Tahun Baru Imlek 2573 di Cilangkap, Depok, Jawa Barat, Selasa (1/2/2022).
Air tujuh sumur dipercaya warga Tionghoa dapat mendatangkan berkah kesehatan, rezeki, kedudukan dan jodoh.
(Foto: MPI/Aldhi Chandra)
Editor: Yudistiro Pranoto