PADANG, iNews.id - Petugas Kementerian Agama Sumatera Barat memantau hilal di Gedung Kebudayaan Sumatera Barat di Padang, Sumatera Barat, Jumat (22/5/2020).
Kementerian Agama melakukan pemantauan hilal di 80 titik di 34 provinsi di Indonesia untuk menentukan 1 Syawal 1441 Hijriah. Pemerintah menetapkan Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1441 Hijriah jatuh pada hari Minggu, 24 Mei 2020.
(ANTARA FOTO/Iggoy el Fitra)
Editor: Yudistiro Pranoto