DEPOK, iNews.id - Foto udara beberapa perumahan yang terdampak pembangunan tol Serpong-Cinere di Kawasan Limo, Depok, Jawa Barat, Jumat (20/1/2023).
Pembangunan tol dengan panjang keseluruhan 10,14 km ini nantinya akan tersambung langsung dengan main road Jalan Tol Cinere-Jagorawi.
Jalan tol ini akan saling terkoneksi guna memudahkan masyarakat dari kawasan Serpong, Pamulang dan sekitarnya dapat dengan cepat menuju menuju Cinere, Bogor hingga Ciawi.
Editor: Yudistiro Pranoto