JAKARTA, iNews.id - Pesepak bola Timnas Indonesia Todd Rivaldo Ferre (kedua kanan) melakukan selebrasi seusai menjebol gawang Qatar dalam penyisihan Grup A Piala Asia U-19 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Minggu (21/10/2018). Timnas Indonesia U-19 kalah 5-6 atas Qatar.
(ANTARA FOTO/Wahyu Putro A)
Editor: Yudistiro Pranoto