JAKARTA, iNews.id - Presiden Jokowi menjenguk Ustaz Arifin Ilham di Paviliun Kencana RSCM, Jakarta, Rabu (9/1/2018) pagi. Presiden sempat berbincang-bincang dan mendoakan agar Ustaz Arifin Ilham cepat sembuh dan penyakitnya diangkat oleh Allah SWT.
(Foto: Kris - Biro Pers Sekretariat Presiden)
Editor: Yudistiro Pranoto