TANGERANG, iNews.id - Presiden Direktur BMW Group Indonesia Ramesh Divyanathan, Vice President of Sales BMW Indonesia Bayu Riyanto dan Director of Communications BMW Indonesia Jodie Otania berbincang-bincang di depan mobil BMW M4 Competition x KITH saat pameran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2021 di ICE BSD, Tangerang, Kamis (11/11/2021).
GIIAS 2021 semakin meriah dengan ASEAN Premiere dari BMW Competition x KITH, satu-satunya unit di Asia Tenggara.
Kendaraan ini dibuat terbatas hanya 150 unit di seluruh dunia.
Editor: Yudistiro Pranoto