JAKARTA, iNews.id - Bagi para penghobi, tato bukanlah sesuatu yang negatif, melainkan menjadi salah satu bentuk ekspresi seseorang terhadap apa yang ia cintai, kagumi, atau moment yang tidak akan pernah bisa terlupakan. Bahkan tato bisa menjadi reminder pribadi.
Tato sudah menjadi salah satu bagian hidup bagi kaum milenial saat ini. Seni tato juga bisa mengangkat perekonomian seseorang.
Editor: Suratman Suratman