Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Momen Presiden Timor Leste José Manuel Ngopi Santai di Kafe Jaksel, Ini Fotonya! 
Advertisement . Scroll to see content

5 Tradisi Unik Suku Afrika, Ada yang Meminum Darah Segar Sapi!

Rabu, 23 Maret 2022 - 15:45:00 WIB
5 Tradisi Unik Suku Afrika, Ada yang Meminum Darah Segar Sapi!
Ilustrasi tradisi suku Afrika
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id- Tradisi unik suku Afrika cukup beragam. Wilayah yang dikenal dengan nama benua hitam ini diketahui memiliki aneka budaya aneh. Kira-kira ada apa saja ya? Simak di sini.

Tradisi Unik Suku Afrika

  • 1. Tradisi Meminum Darah Segar Sapi

Tradisi unik suku Afrika pertama adalah meminum darah segar sapi. Tradisi ini tidak untuk semua warga karena hanya dilakukan oleh para prajurit. Cara mendapatkan darahnya cukup unik.

Sebab, mereka tidak menyembelih sapi, melainkan membolongi arteri karotid sehingga  darah sapi  mengucur deras. Untuk menampung darah itu menggunakan kulit labu, nantinya mereka para prajurit akan meminumnya.

  • 2. Tradisi Menato Gusi Sebagai Simbol Kecantikan

Membuat tato di gusi cukup aneh terdengar. Karena biasanya orang menato hanya pada bagian tubuh, lengan, kaki dan leher. Namun, suku Senegal di Afrika bagian Barat mereka justru membuat tato di bagian gusi.

Tradisi ini hanya dilakukan oleh kaum wanita untuk membuat senyum lebih
atrakti dan menawan.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut