Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Pandemi Covid-19, Yunani Wajibkan Masker di Semua Gedung Publik
Advertisement . Scroll to see content

Tentara AL Tunisia Selamatkan 70 Imigran Gelap yang Hampir Tenggelam

Sabtu, 01 Agustus 2020 - 04:30:00 WIB
Tentara AL Tunisia Selamatkan 70 Imigran Gelap yang Hampir Tenggelam
Ilustrasi (Foto: Okezone)
Advertisement . Scroll to see content

TUNIS, iNews.id - Tentara Angkatan Laut (AL) Tunisia menyelamatkan imigran yang hendak menyebrang ke Italia. Imigran berasal dari Libia yang terancam tenggelam karena menggunakan perahu karet seadanya.

Seperti dikuti AFP, Sabtu (1/8/2020), Menteri Pertahanan Tunisia Mohamed Zikri mengatakan perahu yang ditumbangi imigran gelap rusak di kawasan laut internasional. Perahu tersebut sudah dipenuhi air saat Tentara AL Tunisia berusaha menyelamatkan mereka Jumat (31/7/2020) sekitar pulul 01.00 waktu setempat.

Lima perempuan dan empat anak termasuk satu bayi ada di perahu tersebut. Zikri menyebu para imigran mulai berangkat Rabu (29/7/2020) dari pelabuhan Zarzi dekat perbatasan Libia.

Para imigran kemudian dites untuk mencegah penularan Covid-19 dan sementara ditampung organisasi Palang Merah. Hampir setengah dari 11.000 imigran gelakp yang tiba di pantai Italia berangkat dari Tunisia. Kebanyakan mereka warga Tunisia.

Editor: Muhammad Fida Ul Haq

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut