Jadi Daya Tarik, Layanan Pijat Plus-Plus Menjamur
Jumat, 04 Mei 2018 - 17:20:00 WIB
JAKARTA, iNews.id - Sudah menjadi rahasia umum bila sebagian tempat spa atau pijat menyediakan jasa plus-plus atau prostitusi terselubung. Keberadaan terapis plus tersebut dinilai menjadi salah satu daya tarik agar lelaki petualang cinta mau datang melapas syahwat.
Meski terlarang, nyatanya sejumlah tempat spa atau pijat plus-plus terus bermunculan. Benarkah karena tingginya permintaan atau karena longgarnya pengawasan?
Saksikan tayangan selengkapnya dalam Zona 18+ di iNews TV, Jumat (4/5/2018), pukul 22.00 WIB.
Editor: Dani M Dahwilani