Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : MNC Life Gelar Literasi Keuangan untuk Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Manajemen MNC University
Advertisement . Scroll to see content

Pemeriksaan Gratis MNC Life, RS Hermina Daan Mogot Kirim Enam Tenaga Kesehatan

Selasa, 23 November 2021 - 14:55:00 WIB
Pemeriksaan Gratis MNC Life, RS Hermina Daan Mogot Kirim Enam Tenaga Kesehatan
Direktur RS Hermina Daan Mogot Minar Napitupulu. (Foto: Dimas Choirul).
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - MNC Life bekerja sama dengan Rumah Sakit (RS) Hermina Daan Mogot mengadakan kegiatan pemeriksaan kesehatan gratis di Lobby Gedung MNC Financial Center, Kebon Sirih, Jakarta Pusat, Selasa (23/11/2021). Kegiatan ini dalam rangka memperingati HUT ke-11 MNC Life.

Direktur RS Hermina Daan Mogot Minar Napitupulu mengatakan, pihaknya mengirimkan enam tenaga kesehatan (nakes) untuk melayani medical check-up para peserta.

"Kurang lebih ada enam orang (nakes) yang bertugas hari ini memberikan pelayanan kesehatan pemeriksaan kesehatan dengan dokter yang akan kita layani juga pemeriksaan kesehatan lainnya," ujar Minar di lokasi.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut