Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Ngeri! Angka Kecelakaan Lalu Lintas di Indonesia Tembus 70.749 Kasus, 11.262 Orang Meninggal Dunia
Advertisement . Scroll to see content

Truk Seruduk Pemotor hingga Rumah Warga di Bogor, Sopir Diduga Hilang Kendali

Sabtu, 05 November 2022 - 17:19:00 WIB
Truk Seruduk Pemotor hingga Rumah Warga di Bogor, Sopir Diduga Hilang Kendali
Ilustrasi kecelakaan lalu lintas (Foto: Ilustrasi/Ist)
Advertisement . Scroll to see content

BOGOR, iNews.id - Kecelakaan terjadi di Jalan Raya Alternatif Cihideung, Cijeruk, Kabupaten Bogor, Sabtu (5/11/2022). Sebuah truk menyeruduk motor hingga rumah warga.

Kanit Gakkum Satlantas Polres Bogor Ipda Angga mengatakan kecelakaan terjadi sekira pukul 10.00 WIB. Awalnya truk yang dikendarai HR (44) sedang melaju dari arah Cigombong menuju Cihideung.

"Setibanya di TKP, jalan menurun dan menikung, diduga pengemudi tidak dapat menguasai laju kendaraannya sehingga bergerak tidak terkendali," kata Angga dalam keterangannya.

Truk tersebut menabrak motor yang dikendarai perempuan berinisial TN (32) di depannya. Tidak selesai di situ, truk terus bergerak ke kiri menabrak pom mini dan rumah warga.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut