JAKARTA, iNews.id - Universitas Brawijaya (UB) merilis 20 prodi favorit di Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) 2023. Nah, kira-kira ada prodi pilihanmu nggak ya? Simak di sini daftarnya!
Menurut Wakil Rektor Bidang Akademik UB, Imam Santoso ada 39.842 peserta SNBP 2023 yang memilih kampusnya. Dari total tersebut, ada 21 jurusan favorit yang terdiri atas Saintek dan Soshum.
Media Asing Soroti Keputusan Indonesia Nobatkan Soeharto sebagai Pahlawan Nasional
Prodi Favorit Universitas Brawijaya di SNBP 2023
Saintek
- 1. Kedokteran
Daya Tampung: 83
Total Peminat: 1.941
10 Prodi Soshum UB dengan Peminat Terbanyak di SNBP 2023, Cek di Sini Daftarnya!
- 2 Teknik Informatika
Daya Tampung: 80
Total Peminat: 1.322
10 Prodi Saintek UB yang Banyak Peminat di SNBP 2023, Kedokteran Nomor Satu!
- 3. Ilmu Keperawatan
Daya Tampung: 66
Total Peminat: 1.237
- 4. Farmasi
Daya Tampung: 45
Total Peminat: 1.220
Jumlah Pendaftar SNBP UB 2023 Capai 39.352 Orang, Ini 10 Prodi Peminat Terbanyak
- 5. Ilmu Gizi
Daya Tampung: 54
Total Peminat: 1.013
- 6. Sistem Informasi
Daya Tampung: 69
Total Peminat: 859
- 7. Pendidikan Dokter Gigi
Daya Tampung: 50
Total Peminat: 828
- 8. Teknologi Pangan
Daya Tampung: 75
Total Peminat: 712
- 9. Teknik Industri
Daya Tampung: 66
Total Peminat: 690
- 10. Kebidanan
Daya Tampung: 45
Total Peminat: 672
- 11. Agroekoteknologi
Daya Tampung: 269
Total Peminat: 630
Prodi Soshum Universitas Brawijaya di SNBP 2023
- 12. Psikologi
Daya Tampung: 92
Total Peminat: 1.644
- 13. Akuntansi
Daya Tampung: 129
Total Peminat: 1.614
- 14. Manajemen
Daya Tampung: 111
Total Peminat: 1.592
- 15. Ilmu Hukum
Daya Tampung: 182
Total Peminat: 1.569
- 16. Ilmu Komunikasi
Daya Tampung: 89
Total Peminat: 1.379
- 17. Administrasi Bisnis
Daya Tampung: 140
Total Peminat: 1.135
- 18. Hubungan Internasional
Daya Tampung: 77
Total Peminat: 1.086
- 19. Perpajakan
Daya Tampung: 83
Total Peminat: 807
- 20. Administrasi Publik
Daya Tampung: 123
Total Peminat: 742
- 21. Pariwisata
Daya Tampung: 50
Total Peminat: 634
Sementara itu, Imam menjelaskan dari total tersebut sebanyak 67,3 persen peserta SNBP menempatkan UB di pilihan pertama. Sedangkan, sisanya 32,7 persen menempatkan UB di pilihan kedua.
"Tetap ada peluang pilihan kedua, secara umum tentu pilihan satu menjadi prioritas," kata dia dalam keterangan tertulis yang diterima iNews.id.
Jadi, bagaimana menurutmu dengan 21 prodi favorit Universitas Brawijaya di atas?
Editor: Puti Aini Yasmin
- Sumatra
- Jawa
- Kalimantan
- Sulawesi
- Papua
- Kepulauan Nusa Tenggara
- Kepulauan Maluku