Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : 30 Ucapan Selamat Hari Guru Nasional 2025 untuk Mengungkapkan Rasa Terima Kasih dan Inspirasi
Advertisement . Scroll to see content

9 Contoh Soal Pretest PPG Kemenag 2023 dan Kunci Jawabannya

Senin, 27 Maret 2023 - 12:48:00 WIB
9 Contoh Soal Pretest PPG Kemenag 2023 dan Kunci Jawabannya
Ilustrasi contoh soal Prestest PPG Kemanag 2023 (Freepik)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Contoh soal Prestest PPG Kemanag 2023 bisa menjadi acuan untuk belajar. Diketahui. pelaksanaan ujian akan dilaksanakan dalam waktu dekat.

PPG adalah pendidikan profesi guru. Dalam prosesnya, ada beberapa tahapan yang harus dilalui, salah satunya adlah pretes PPG Kemenag. Berikut contoh soalnya.

Contoh Soal Pretest PPG Kemenag 2023

1. Hak-hak rakyat dalam sistem pemerintah Islam adalah

a. Hak mendapatkan tempat tinggal yang layak dari pemerintah
b. Hak untuk mendapatkan pekerjaan
c. Hak memilih agama dengan bebas
d. B dan C benar

Jawaban: D

2. Pemerintahan yang diatur sesuai dengan ajaran Islam dinamakan...

a. Khalifah
b. Khilafah
c. Khulafa
d. Ikhtilaf

Jawaban: A

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut