Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Pusat Gempa Hari Ini M 4,7 Guncang Kuta Selatan Bali, Dirasakan di Denpasar
Advertisement . Scroll to see content

Gempa Besar Magnitudo 6,6 Guncang Nabire Papua Tengah

Jumat, 19 September 2025 - 02:02:00 WIB
Gempa Besar Magnitudo 6,6 Guncang Nabire Papua Tengah
Ilustrasi gempa bumi (iNews.id)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Gempa bumi terkini berkekuatan Magnitudo 6,6 mengguncang Kabupaten Nabire, Provinsi Papua Tengah, Jumat dini hari (19/9/2025), pukul 01.19 WIB. Gempa besar ini dirasakan di sejumlah wilayah, termasuk Wasior, Timika, hingga Biak.

Berdasarkan analisis Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), gempa bumi berlokasi di titik koordinat 3.47 LS, 135.49 BT.

Pusat gempa berada di darat, berjarak 12 kilometer (km) dari arah Barat Daya Nabire. Sementara kedalaman gempa mencapai 24 km.

Hingga kini belum ada laporan terkait dampak gempa bumi yang menyebabkan kerusakan banhunan maupun korban jiwa.

Editor: Maria Christina

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut