Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : 2 Guru SD di Dairi Raih Beasiswa Program Afirmasi, Wujudkan Impian Kuliah
Advertisement . Scroll to see content

Jurusan Teknik informatika: Prospek Kerja hingga Info Kuliahnya

Kamis, 16 Desember 2021 - 16:44:00 WIB
Jurusan Teknik informatika: Prospek Kerja hingga Info Kuliahnya
Ilustrasi Jurusan Teknik Informatika
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Jurusan Teknik Informatika memiliki beragam bidang untuk dipelajari. Jika tertarik, kamu bisa pelajari fakta jurusan teknik informatika di sini.

Jurusan Teknik Informatika

Dikutip dari laman Sevima, jurusan teknik informatika adalah salah satu jurusan pendidikan yang menerapkan prinsip ilmu komputer dan analisis matematis dalam perancangan, pengujian, pengembangan, dan evaluasi sistem operasi.

Selain itu, mahasiswa di jurusan ini juga akan mempelajari mengenai perangkat lunak dan kinerja komputer. Sederhananya, kamu akan mempelajari pengolahan data dengan memanfaatkan teknologi komputer dengan prinsip dan logika.

Info Kuliah yang Dipelajari

Mahasiswa jurusan teknik informatika akan mempelajari pemrograman, software, teknologi jaringan komputer. Pada dasarnya, mahasiswa jurusan ini akan menjadi penerjemah ide yang dituang dalam pemrograman.

Prospek Kerja Jurusan Teknik Informatika

Dikutip dari laman resmi ITB, mahasiswa jurusan Teknik Informatika memiliki banyak peluang kerja, misalnya seperti

  • Software Engineer
  • System Analyst dan System Integrator
  • Konsultan IT
  • Database Engineer atau Database Administrator
  • Web Engineer/Web Administrator
  • Programmer
  • Game Developer

Jadi, tertarik masuk jurusan Teknologi Informatika?

Editor: Puti Aini Yasmin

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut