Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Penerjun Payung Mendarat Tak Mulus saat HUT Marinir, Kadispenal: Tidak Luka Serius
Advertisement . Scroll to see content

KSAL Laksamana Ali Siapkan Perawatan Alutsista, Bangun Kekuatan TNI AL Modern dan Tangguh

Rabu, 04 Januari 2023 - 11:48:00 WIB
KSAL Laksamana Ali Siapkan Perawatan Alutsista, Bangun Kekuatan TNI AL Modern dan Tangguh
Menhan Prabowo dan KSAL Laksamana Ali (foto: MPI)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - TNI Angkatan Laut mempersiapkan aspek-aspek pendukung perawatan alat utama sistem persenjataan atau alutsista. Dengan demikian, alutsista TNI AL semakin siap menghadapi berbagai ancaman keamanan dan pertahanan. 

Hal itu disampaikan Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana Muhammad Ali saat kunjungan kehormatan ke Menteri Pertahanan, Prabowo Subianto, Selasa (3/1/2023). 

“Saat ini TNI AL telah mempersiapkan baik itu aspek utama maupun aspek pendukung, terkait operasional serta perawatan alutsista, sesuai dengan kebutuhan operasi dalam menghadapi berbagai bentuk tantangan serta ancaman terhadap keamanan dan pertahanan negara,” kata Laksamana Ali, dikutip dari keterangan resmi, Rabu (4/1/2023). 

Laksamana Ali menyampaikan visi membangun kekuatan Angkatan Laut yang profesional, modern dan tangguh guna mencapai kesiapsiagaan tinggi dalam melaksanakan tugas-tugas negara.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut