Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : 7 Contoh Teks Hikayat Singkat Beserta Strukturnya, Lengkap!
Advertisement . Scroll to see content

Pengertian Teks Hikayat: Jenis, Ciri-ciri, Kaidah Kebahasaan, dan Contohnya, Karya Sastra Klasik

Selasa, 28 November 2023 - 22:08:00 WIB
Pengertian Teks Hikayat: Jenis, Ciri-ciri, Kaidah Kebahasaan, dan Contohnya, Karya Sastra Klasik
Pengertian Teks Hikayat: Jenis, Ciri-ciri, Kaidah Kebahasaan, dan Contohnya (Freepik)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Pengertian teks hikayat jenis, ciri-ciri, kaidah Kebahasaan dan contohnya jadi informasi yang patut untuk diketahui para siswa.  Terlebih lagi, karya sastra satu ini kerap ditemukan di mata pelajaran Bahasa Indonesia. 

Hikayat, menurut KBBI (Kamus Besar Bahasa Indonesia) adalah karya sastra lama Melayu berbentuk prosa yang berisi cerita, undang-undang, dan silsilah bersifat rekaan, keagamaan, historis, biografis, atau gabungan sifat-sifat itu, dibaca untuk pelipur lara, pembangkit semangat juang, atau sekadar untuk meramaikan pesta. 

Penasaran dengan unsur-unsur yang terdapat pada hikayat? Berikut iNews.id akan berikan ulasan megenai pengertian hikayat yang berhasil dirangkum dari berbagai sumber, Selasa (28/11/2023). 

Pengertian Teks Hikayat: Jenis, Ciri-ciri, Kaidah Kebahasaan, dan Contohnya

Pengertian Teks Hikayat 

Teks hikayat menurut Suryaman, dkk (2017), pada bukunya yang berjudul Bahasa Indonesia Kelas X, menjelaskan bahwa teks berbentuk prosa yang isinya menceritakan mengenai kehebatan seorang tokoh dan berbagai keajaiban. Penyampaiannya juga menggunakan variasi ritme dan hampir menyerupai puisi. 

Jenis Teks Hikayat

Adapun, jenis teks hikayat terbagi menjadi dua jenis, yakni berdasarkan isinya dan berdasarkan asalnya, berikut ulasannya: 

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut