Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Bersepeda Demi Nonton Rakyat Bersuara, Pria asal Brebes Minta Koruptor Dihukum Mati!
Advertisement . Scroll to see content

Tips Bersepeda di Jalan Raya ala Rifat Sungkar

Sabtu, 15 Agustus 2020 - 15:17:00 WIB
Tips Bersepeda di Jalan Raya ala Rifat Sungkar
Tips bersepeda (Foto : iNews.id)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Bersepeda sudah menjadi olahraga populer masyarakat di tengah pandemi Covid-19 saat ini. Karena sudah menjadi tren, maka, pesepeda kini banyak ditemui di jalan raya hampir setiap hari, baik saat hari kerja maupun akhir pekan.

Lalu, bagaimana cara pengemudi kendaraan saat menghadapi pesepeda di jalan raya?

Duta merek Mitsubishi Indonesia, Rifat Sungkar mengatakan, pada dasarnya seluruh pengguna jalan harus saling menghargai dan berbagi jalan. Tak hanya pengguna kendaraan bermotor dan pesepeda saja, pejalan kaki juga saling menghargai.

"Intinya harus saling menghargai kepada sesama pengguna jalan raya dan selalu menaati peraturan yang ada serta tertib berlalu lintas," katanya dalam keterangan tertulis yang diterima iNews.id, Sabtu (15/8/2020).

Rifat menambahkan, di Australia terdapat kampanye berbagi jalan dengan pesepeda di jalan raya bernama 'A Metter Matters'. Kampanye ini artinya adalah kendaraan bermesin dengan yang tidak memakai mesin, harus menjaga jarak sejauh satu meter.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut