Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Menpora Puji Rizki Juniansyah Raih Dua Emas dan Pecahkan Rekor Dunia di IWF 2025
Advertisement . Scroll to see content

Detik-Detik Angkatan Nurul Akmal Dianulir Juri Olimpiade 2024: 2 Kali di Snatch, Sekali Clean & Jerk

Minggu, 11 Agustus 2024 - 19:31:00 WIB
Detik-Detik Angkatan Nurul Akmal Dianulir Juri Olimpiade 2024: 2 Kali di Snatch, Sekali Clean & Jerk
Lifter Indonesia, Nurul Akmal terpaksa gigit jari gagal mempersembahkan medali dalam pagelaran Olimpiade Paris 2024. (Foto: NOC)
Advertisement . Scroll to see content

PARIS, iNews.id- Lifter Indonesia, Nurul Akmal terpaksa gigit jari gagal mempersembahkan medali dalam pagelaran Olimpiade Paris 2024. Nurul Akmal hanya mencatatkan total angkatan 245kg dan finis di posisi 12.

Nurul turun di kelas +81 kg putri. Nurul bertanding melawan 12 atlet di South Paris Arena 6, Minggu (11/8/2024) sore WIB. Total angakatan itu terdiri dari 105 kg di angkatan snatch dan 140 kg di angkatan cleand and jerk.

Dalam aksinya, ada tiga angkatan Nurul Akmal dianulir oleh juri, dua kali di snatch dan sekali clean & jerk. Juri menyatakan Nurul melakukan foul sebelum menurunkan beban.

Nurul Akmal mampu mengangkat beban 105 kg dalam percobaan pertamanya. Pada percobaan keduanya, Nurul sejatinya bisa mengangkat 110 kg. 

Namun sayang, angkatannya dalam percobaan kedua tidak dihitung. Lampu merah menyala ketika menurunkan bebannya.

Kemudian, Nurul kembali mencoba mengangat beban seberat 110 kg pada angkatan ketiganya. Dia sebenarnya bisa mengangkat beban tersebut.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut