Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Ganda Putra Paling Panas! Fajar/Fikri Makin Menggila, 7 Turnamen Tembus 4 Final
Advertisement . Scroll to see content

Jadwal Atlet Indonesia di BWF World Tour Final 2022: Fajar/Rian Lawan China, Jojo Vs Ginting

Sabtu, 10 Desember 2022 - 05:33:00 WIB
Jadwal Atlet Indonesia di BWF World Tour Final 2022: Fajar/Rian Lawan China, Jojo Vs Ginting
Wakil Indonesia akan berjuang di semifinal BWF World Tour Finals 2022 hari ini. Salah satunya, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto (Foto: Twitter/@INABadminton)
Advertisement . Scroll to see content

BANGKOK, iNews.id- Wakil Indonesia akan berjuang di semifinal BWF World Tour Finals 2022 hari ini. Ada 5 wakil yang bertanding hari ini.

Seluruh pertandingan semifinal akan berlangsung di Nimibutr Arena, Sabtu (10/12/2022). Perjuangan wakil Indonesia akan buka laga ganda putra Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan.

Pasangan berjuluk The Daddies ini akan melawan wakil Malaysia Ong Yew Sin/Teo Ee Yi di partai keempat. Ahsan/Hendra punya rekor baik saat melawan ganda Malaysia itu.

Selanjutnya, ada Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto vs wakil China Liu Yu Chen/Ou Xuan Yi. Duel ini akan berlangsung di partai keenam.

Usai laga Fajar/Rian langsung dilanjut perang saudara tunggal putra. Anthony Ginting akan menghadapi Jonatan Christie.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut