Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : BWF Uji Aturan Baru 25 Detik, Indonesia Masters 2026 Jadi Ajang Percobaan
Advertisement . Scroll to see content

Jadwal dan Link Streaming BWF Kumamoto Masters 2024 di Vision+ Hari Ini

Jumat, 15 November 2024 - 07:02:00 WIB
Jadwal dan Link Streaming BWF Kumamoto Masters 2024 di Vision+ Hari Ini
Setelah BWF Korea Masters, kalender BWF berlanjut ke ajang bergengsi BWF Kumamoto Masters 2024!
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id- Setelah BWF Korea Masters, kalender BWF berlanjut ke ajang bergengsi BWF Kumamoto Masters 2024! Turnamen ini dimulai pada Selasa (12/11/24) di Kumamoto Prefectural Gymnasium, Kumamoto. Pecinta bulu tangkis dapat menyaksikan perjuangan para atlet dunia di peremat final hingga puncak final melalui live streaming di Vision+.

Jadwal dan Link Streaming BWF Kumamoto Masters 2024 di Vision+ Hari Ini:

Babak Quarterfinal - Jumat, 15 November 2024

08.00 WIB - SPORTSTARS

08.00 WIB - SPOTV

Link nonton klik di sini

Babak Semifinal - Sabtu, 16 November 2024

08.00 WIB - SPORTSTARS

08.00 WIB - SPOTV

Link nonton klik di sini

Babak Final - Minggu, 17 November 2024

09.00 WIB - SPORTSTARS

09.00 WIB - SPOTV

Link nonton klik di sini.

Setiap pebulu tangkis top dunia akan berambisi penuh untuk menambah poin dan membawa pulang kemenangan. Tak hanya itu mereka juga memperebutkan hadiah senilai $420.000 atau Rp6,63 miliar dari BWF Japan Master turnamen super 500 ini.

Nonton streaming BWF Kumamoto Masters 2024 sekarang dengan berlangganan Vision+ Premium Sports atau Premium Ultimate mulai dari Rp 40.000,-.

Vision+, Unlimited Entertainment

#Sportstars #visionplus #badminton

Editor: Ibnu Hariyanto

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut