Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Hasil Pro Futsal League: Drama 7 Gol! Nanzaby FC Tumbangkan Halus FC
Advertisement . Scroll to see content

Liga Futsal Profesional: Dominan! Halus FC Libas Radit FC 5-2 

Sabtu, 04 Februari 2023 - 20:41:00 WIB
Liga Futsal Profesional: Dominan! Halus FC Libas Radit FC 5-2 
Halus FC menang 5-2 atas Radit FC laga lanjutan Liga Futsal Profesional 2022-2023. Halus bermain sangat dominan.
Advertisement . Scroll to see content

SURABAYA, iNews.id- Halus FC menang 5-2 atas Radit FC laga lanjutan Liga Futsal Profesional 2022-2023. Halus bermain sangat dominan.

Laga berlangsung di GOR Gelora Bung Tomo, Surabaya, Sabtu (28/1/2023) sore. Kedua tim langsung bermain agresif pada babak pertama. Pertandingan berlangsung cukup sengit.

Masing-masing berupaya menunjukkan permainan terbaiknya. Umpan pendek dan umpan langsung terus dilakukan untuk dapat membobol gawang lawan. Hingga pada menit ke 13, pemain Radit FC, Hamdani berhasil membuka keunggulan.

Setelah itu, Radit FC terus mencoba mendobrak pertahanan lawan dengan tendangan jarak jauh maupun jarak dekat ke gawang lawan.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut