Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Emil Audero Murka! Sebut Kekalahan dari Pisa Memalukan
Advertisement . Scroll to see content

Daftar 10 Pemain Irak Main di Eropa, Timnas Indonesia Siaga Satu!

Senin, 13 November 2023 - 14:31:00 WIB
Daftar 10 Pemain Irak Main di Eropa, Timnas Indonesia Siaga Satu!
Daftar 10 pemain Irak main di Eropa menarik diulas. Hal ini tentu harus diwaspadai Timnas Indonesia. (foto: IST)
Advertisement . Scroll to see content

BASRA, iNews.id - Daftar 10 pemain Irak main di Eropa menarik diulas. Hal ini tentu harus diwaspadai Timnas Indonesia.

Kedua tim bentrok pada ajang Kualifikasi Piala Dunia 2026 ronde kedua, Kamis (16/11/2023). Duel digelar di Basra International Stadium.

Indonesia membawa 27 pemain untuk laga tersebut. Delapan di antarnya adalah pemain yang bermain di luar negeri alias abroad.

Sandy Walsh ditanya rivalitas dengan Asnawi Mangkualam di Timnas Indonesia. Jawaban bek Klub Belgia KV Mechelen itu cukup mengejutkan. (Foto: Instagram/sandywalsh)

Mereka adalah Asnawi Mangkualam (Jeonnam Dragons), Pratama Arhan (Tokyo Verdy), Sandy Walsh (KV Mechelen), Shayne Pattynama (Viking FK), Saddil Ramdani (Sabah FC), Rafael Struick (ADO Den Haag), Elkan Baggott (Ipswich Town) dan Jordi Amat (Johor Darul Ta'zim FC).

Di sisi lain Irak membawa 25 pemain untuk menghadapi Indonesia. Menariknya ada 10 di antaranya yang bermain di Eropa.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut