Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Lamine Yamal Didiagnosis Pubalgia, Cedera Tulang Kemaluan yang Tak Bisa Sembuh?
Advertisement . Scroll to see content

Pacar Cantik Frenkie De Jong Ternyata Fans Berat Lionel Messi

Kamis, 15 Oktober 2020 - 20:00:00 WIB
Pacar Cantik Frenkie De Jong Ternyata Fans Berat Lionel Messi
Pacar Frenkie De Jong, Mikky Kiemeney (Foto: Instagram)
Advertisement . Scroll to see content

BARCELONA, iNews.id – Gelandang Barcelona, Frenkie De Jong harus pandai meredam rasa cemburu. Sebab kekasinya, Mikky Kiemeney sangat tergila-gila dengan sosok Lionel Messi.

Dalam sebuah wawancara, Kiemeney pernah ditanya siapa pesepak bola yang disukainya selain De Jong. Tanpa ragu, wanita berusia 22 tahun itu memilih Messi.

“Messi. Saya pikir Frenkie akan bangga jika saya mengatakan Messi,” kata Kiemeney dikutip dari Sport Mob, Kamis (15/10/2020).

Meski demikian, De Jong tampaknya tidak akan kehilangan kepercayaan terhadap Keiemeney. Sebab pasangan ini sudah menjalin asmara sejak masih duduk di bangku SMA.

Kiemeney merupakan seorang selebritis Instagram yang memiliki followers lebih dari 1,3 juta. Karena kecantikan dan popularitasnya, Kiemeney pernah dinobatkan sebagai WAG’s of The Year oleh Majalah FHM Belanda pada 2018 dan 2019.

Di luar itu, dia memiliki brand bernama Mikkyki yang menjual kaos, hoodies, casing ponsel, dan lain-lain. Wanita berambut pirang ini juga sempat aktif di olahraga hoki es. Namun dia pensiun dini karena cedera.

Editor: Bagusthira Evan Pratama

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut