Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Kevin Diks Cetak Sejarah! Pemain Indonesia Pertama Cetak Gol di Bundesliga
Advertisement . Scroll to see content

Witan Sulaeman Resmi Gabung FK Senica Susul Egy Maulana Vikri

Jumat, 21 Januari 2022 - 19:40:00 WIB
Witan Sulaeman Resmi Gabung FK Senica Susul Egy Maulana Vikri
Witan Sulaeman resmi bergabung klub Slovakia FK Senica. Witan akan berduet dengan teman lamanya Egy Maulana Vikri. (foto: Instagram/FK_Senica).
Advertisement . Scroll to see content

SENICA, iNews.id- Witan Sulaeman resmi bergabung klub Slovakia FK Senica. Witan akan berduet dengan teman lamanya Egy Maulana Vikri.

Hal diumumkan FK Senica melalui akun instagramnya, Jumat (21/1/2022). Penyerang sayap andalan Timnas Indonesia itu diboyong dengan status pinjaman selama enam bulan dari Lechia Gdansk.

"Witan akan ikut FK Senica dengan pinjaman enam bulan dari Lechia Gdansk. Semoga berhasil! Terima kasih untuk semua yang terlibat," tulis @dusan.ph, Jumat (21/1/2022).

View this post on Instagram

A post shared by FK Senica ????❤️ (@fk_senica)

"Kita punya Witan Sulaeman. Selamat bergabung di keluarga," tulis @fk_senica.

Witan secara resmi menyusul teman dekatnya, Egy Maulana Vikri. Kontrak Egy baru diperpanjang dengan durasi 1,5 tahun oleh FK Senica sehari sebelum peresmiannya, Kamis (20/1/2022).

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut