KUMPULAN BERITA : ACEH BESAR
Terkini
-
Infografis 150 Ekor Anak Penyu Dilepasliarkan ke Laut di Aceh Besar
Kamis, 01 April 2021 - 20:11:00 WIB | InfografisPelepasliaran 150 anak penyu atau tukik itu untuk melestarikan dan menjaga keseimbangan ekosistem laut, terutama di kawasan Aceh Besar.
-
Puluhan Nakes di Puskesmas Baitusalam Laporkan Pimpinan ke Polisi terkait Insentif Covid
Kamis, 01 April 2021 - 12:56:00 WIB | AcehPuluhan nakes Baitusalam, Aceh Besar, Provinsi Aceh melaporkan pimpinannya ke polisi. Masalah ini dipicu karena mereka belum terima insentif covid.
-
2 Desa di Aceh Barat Masih Terendam Banjir, Ketinggian Air Capai 50 Cm
Kamis, 01 April 2021 - 08:15:00 WIB | AcehDua desa masing-masing Karang Hampa dan Gunong Pulo, Kecamatan Arongan Lambalek, Kabupaten Aceh Barat, Aceh masih terendam banjir hingga Rabu (31/32021) malam.
-
Ratusan Bungkus Rokok Ilegal Disita dari 2 Pasar Tradisional di Aceh Besar
Selasa, 30 Maret 2021 - 11:15:00 WIB | AcehRatusan bungkus rokok ilegal tanpa pita cukai disita dari sejumlah toko grosir maupun kios eceran di dua pasar tradisional Kabupaten Aceh Besar, Provinsi Aceh.
-
Ngeri, Ular Piton 7 Meter Dievakuasi Petugas BPBD Aceh Besar usai Memangsa Anak Lembu
Selasa, 30 Maret 2021 - 10:21:00 WIB | AcehUlar piton 7 meter dievakuasi petugas Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Aceh Besar. Ular tersebut dilepasliarkan di hutan hutan setempat.
-
Pulang dari Kebun, Petani di Aceh Besar Hilang Terseret Arus Sungai
Selasa, 30 Maret 2021 - 09:05:00 WIB | AcehPetani di Lhoong, Aceh Besar, Provinsi Aceh dilaporkan Hilang terseret arus sungai saat hendak pulang dari kebun. Kini tim SAR terus mencari korban.
-
Warga Aceh Besar Hilang Terseret Arus Sungai yang Meluap, Tim Gabungan Terus Cari Korban
Senin, 29 Maret 2021 - 15:13:00 WIB | AcehWarga Aceh Besar, Aceh hilang terseret arus saat sungai di kawasan Desa Pudeng Kecamatan Lhoong meluap, Minggu (28/3/2021). Petugas gabungan masih cari korban.
-
Ratakan Tanah, Warga Aceh Besar Kaget Temukan Kotak Besi Berisi Mortir Aktif
Sabtu, 20 Maret 2021 - 19:08:00 WIB | AcehWarga tersebut awalnya meratakan tanah untuk persiapan membangun gedung serba guna. Tiba-tiba, dia mencangkul gundukan tanah yang di bawahnya ada kotak besi.
-
Video Pohon Kelapa Hancur dan Sapi Mati Viral, Diduga akibat Tersambar Petir
Jumat, 19 Maret 2021 - 13:33:00 WIB | AcehVideo dua pohon kelapa hancur dan dua ekor sapi mati di Aceh Besar, Aceh viral di media sosial. Kejadian tersebut diduga akibat sambaran petir.
-
3 Hektare Lahan di Lembah Seulawah Kabupaten Aceh Besar Terbakar
Rabu, 17 Maret 2021 - 10:20:00 WIB | AcehKarhutla terjadi kawasan Lembah Seulawah, Kabupaten Aceh Besar, Selasa siang. Luas lahan terbakar mencapai tiga hektare. Asal api dalam penyelidikan polisi.
-
Pulang Berobat dari Banda Aceh, Warga Aceh Besar Harus Sewa Kapal Nelayan Rp1, 5 Juta
Minggu, 14 Maret 2021 - 17:26:00 WIB | Acehwarga Serapong, Kecamatan Pulau Aceh, Aceh Besar pulang ke daerah asal selepas berobat ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Zainal Abidin Banda Aceh.
-
Pemkab Aceh Besar Didesak Percepat Pengadaaan Ambulans Laut
Jumat, 12 Maret 2021 - 10:59:00 WIB | AcehDPRK Aceh Besar desak pemkab percepat pengadaan ambulans laut. Ini menyusul adanya ibu baru melahirkan dirujuk menggunakan kapal nelayan ke Banda Aceh.
-
Ibu Baru Melahirkan di Aceh Besar Dirujuk ke Banda Aceh, Diangkut dengan Perahu Nelayan
Jumat, 12 Maret 2021 - 10:52:00 WIB | AcehIbu baru melahirkan di Kecamatan Pulo (Pulau) Aceh, Kabupaten Aceh Besar terpaksa dirujuk ke RSU Zainal Abidin, Banda Aceh. Dia dibawa dengan perahu nelayan.
-
Pasokan Berkurang, Harga Cabai Merah di Aceh Besar Naik Jadi Rp45.000 per Kg
Rabu, 10 Maret 2021 - 10:15:00 WIB | AcehHarga cabai merah di Pasar Induk Lambaro, Kabupaten Aceh Besar, Aceh naik Rp10.000 per kg dalam sepekan terakhir. Kenaikan harga ini akibat pasokan berkurang.
-
Sedih, Bayi Gajah yang Sempat Terjebak Lumpur di Pidie Beberapa Waktu Lalu Mati
Jumat, 05 Maret 2021 - 13:36:00 WIB | AcehBayi gajah Sumatera yang terjebak lumpur beberapa waktu lalu mati. Sebelumnya, dia sempat menjalani perawatan intensif di PKG Aceh Besar.
-
Kena Gusur, Keluarga Miskin di Aceh Besar Ini Terpaksa Tinggal di Samping Kandang Sapi
Selasa, 02 Maret 2021 - 15:15:00 WIB | AcehSatu keluarga miskin di Desa Meunasah Bak Trieng, Kecamatan Krueng Barona Jaya, Kabupaten Aceh Besar, Aceh terpaksa tinggal berdampingan dengan sapi.
-
Bejat, Kuli Bangunan di Aceh Besar Berulang Kali Perkosa 2 Anaknya saat Tidur
Selasa, 23 Februari 2021 - 16:30:00 WIB | AcehSetiap memerkosa dua anak tirinya, pelaku juga mengancam akan membunuh kedua korban jika berani memberitahukan perbuatan bejatnya kepada ibu mereka.
-
Bantu Masyarakat Selesaikan Masalah Hukum, Sartreskrim Polres Aceh Besar Buka Pojok Hukum
Jumat, 19 Februari 2021 - 17:01:00 WIB | AcehSatreskrim Polres Aceh Besar membuka Forum Diskusi Peujelas Hukom yang diberi nama Pojok Hukum. Forum ini mudahkan masyarakat dalam menyelesaikan masalah hukum.
-
2 Pelaku Pembalakan Liar di Aceh Besar Ditangkap, Mobil Pikap Isi Kayu Meranti Diamankan
Kamis, 18 Februari 2021 - 09:39:00 WIB | Aceh2 tersangka pelaku penjarah hutan ditangkap aparat dari Reskrim Polres Aceh Besar, Aceh. Petugas menyita barang bukti satu mobil berisi kayu meranti.
-
Ditinggal Istri, Oknum PNS di Aceh Besar Tega Cabuli Anak Kandung
Rabu, 17 Februari 2021 - 17:46:00 WIB | AcehSeorang ayah berinisial SUR (46) warga Lhoknga, Kabupaten Aceh Besar yang berstatus PNS di Banda Aceh ditangkap polisi karena diduga telah mencabuli anaknya.
-
Kondisi Bayi Gajah yang Terjebak Lumpur Buruk, Dilarikan ke Tempat Rehabilitasi di Aceh Besar
Jumat, 12 Februari 2021 - 11:42:00 WIB | AcehBayi gajah betina yang terjebak kubangan lumpur di Pidie dievakuasi ke tempat rehabilitasi di Saree, Aceh Besar. Kondisinya buruk, lemah dan lumpuh.
-
Vaksinasi Covid di Aceh Besar, Nakes yang Sudah Disuntik Lebih dari 60 Persen
Jumat, 12 Februari 2021 - 10:18:00 WIB | AcehSejumlah nakes serta pejabat utama di lingkungan Dinas Kesehatan Aceh Besar, Aceh menjalani suntik vaksin Covid. 60 persen nakes di Aceh Besar sudah disuntik.
-
Pascavaksinasi, Bidan Desa di Aceh Besar Pingsan dan Dilarikan ke RS
Jumat, 12 Februari 2021 - 08:06:00 WIB | Acehbidan desa di Kabupaten Aceh Besar, Aceh terpaksa dilarikan ke Rumah Sakit Kesdam, Kecamatan Kuta Alam, Banda Aceh usai menerima suntikan vaksin Covid.
-
Puluhan Nisan Kerajaan Aceh Darussalam Ditemukan di Proyek Jalan Tol Sibanceh
Rabu, 10 Februari 2021 - 16:58:00 WIB | AcehPuluhan nisan Kerajaan Aceh Darussalam ditemukan di lokasi proyek Jalan Tol Sibanceh. Kebanyakan batu nisan sudah tertimbun tanah.
-
Pilkada 2022, Pemkab Aceh Besar Siapkan Anggaran Rp20 Miliar dalam APBK 2021
Rabu, 10 Februari 2021 - 08:08:00 WIB | AcehAnggara Pilkada 2022 di Aceh Besar, Aceh disiapkan sebesar Rp20 miliar. Pemerintah kabupaten (pemkab) menyiapkan dana tersebut dalam APBK 2021.
-
Hilang Terseret Ombak saat Mandi di Laut, Pelajar di Aceh Besar Ditemukan Tewas
Selasa, 09 Februari 2021 - 09:06:00 WIB | AcehPelajar Aceh Besar yang dilaporkan tenggelam saat mandi di laut Pantai Riting, Kecamatan Leupung ditemukan tewas. Korban dibawa ke rumah duka dengan ambulans.
-
Lestarikan Budaya Daerah, ASN di Pemkab Aceh Besar Wajib Berbahasa Lokal Tiap Kamis
Rabu, 03 Februari 2021 - 11:19:00 WIB | AcehSeluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) di Pemerintah Kabupaten Aceh Besar, Aceh wajib menggunakan bahasa dan pakaian adat Aceh setiap hari Kamis.
-
Situasi Makin Rawan, Pohon-Pohon Besar di Sekitar Tanah Bergerak Aceh Besar Bertumbangan
Jumat, 22 Januari 2021 - 11:53:00 WIB | MalukuSejumlah pohon berukuran besar di sepanjang garis tanah bergerak Desa Lamkleng, Kecamatan Kuta Cot Glie, Kabupaten Aceh Besar, Aceh mulai bertumbangan.
-
Tanah Bergerak di Aceh Besar Makin Parah, 14 Kepala Keluarga Terpaksa Diungsikan
Kamis, 21 Januari 2021 - 11:56:00 WIB | Aceh14 kepala keluarga di Desa Lamkleng, Kecamatan Kuta Cot Glie, Kabupaten Aceh Besar terpaksa mengungsi akibat pergeseran permukaan tanah yang semakin parah.