KUMPULAN BERITA : ANTITERORISME
Terkini
-
Pasukan Elite TNI Lumpuhkan 15 Teroris Bersenjata yang Bajak Pesawat dan Kuasai Bandara SoettaRabu, 22 Juni 2022 - 14:05:00 WIB | Jabar
15 teroris menguasai bandara dan membajak pesawat Sriwijaya Air pada Selasa (21/6/2022). Mereka bersenjata dan menguasai beberapa titik strategis bandara.
-
Tim Densus 88 Tangkap Satu DPO Terduga Teroris di SukabumiKamis, 06 Mei 2021 - 23:44:00 WIB | Jabar
Tersangka YI merupakan satu dari delapan terduga teroris yang ditetapkan sebagai DPO pada April 2021 lalu.
-
Penampakan Mobil Listrik Spesialisasi Antiterorisme Karya Itenas BandungRabu, 11 November 2020 - 22:00:00 WIB | Photo
Mobil listrik Itenas ini digunakan secara khusus untuk penggunaan militer spesialisasi antiteror. Mobil ini bisa melaju hingga kecepatan 120 km/jam.
-
Istri Ali Kalora Pemimpin Kelompok Teroris MIT Ditangkap Densus 88Selasa, 18 Agustus 2020 - 19:46:00 WIB | Nasional
Istri Ali Kalora, Ummu Syifa ditangkap di Jalan Trans Poso Sulawesi pada 29 Juli 2020.
-
Polisi Tangkap Terduga Teroris Bidang Kaderisasi Jaringan Jamaah Ansharut DaulahSelasa, 09 Juni 2020 - 01:00:00 WIB | Nasional
Tersangka berinisial M (40) dilakukan pada Kamis 4 Juni 2020 lalu sekitar pukul 00.00 WIB di wilayah desa Purat, kecamatan Sedong, Kabupaten Cirebon Jawa Barat.
-
Densus 88 Tangkap 2 Orang Terduga Pelaku Penyerangan Polsek Daha KalselSenin, 08 Juni 2020 - 23:39:00 WIB | Nasional
Penangkapan pertama yang diamankan yakni terduga teroris berinisial AS (33) di Tanah Bambu, Kalsel. Terduga teroris TA (24) ditangkap di Banjar Baru, Kalsel.
-
Panglima TNI Ajukan Anggaran Rp1,5 Triliun untuk KoopsusRabu, 05 September 2018 - 17:14:00 WIB | Nasional
Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto mengajukan dana pagu indikatif Rp1,5 triliun yang akan dialokasikan untuk koopsus antiterorisme.