Personel Polisi di Ambon Diberikan Bimbingan Rohani agar Lebih Baik Layani Warga
Jumat, 22 Oktober 2021 - 10:46:00 WIB |
Maluku
Personel polisi di Ambon diberikan bimbingan rohani agar lebih baik lagi melayani warga. Kegiatan ini berlangsung di rumah ibadah, baik masjid atau gereja.