KUMPULAN BERITA : BIO FARMA
Terkini
-
Dirut Bio Farma: Kami Ingin IndoVac menjadi Vaksin MultistrainSabtu, 21 Januari 2023 - 14:26:00 WIB | Bisnis
Dirut PT Bio Farma Honesti Basyir ingin vaksin IndoVac bisa menjadi vaksin multistrain usai meredanya wabah virus corona.
-
Bio Farma Kembali Raih Penghargaan PROPER Kategori EmasJumat, 30 Desember 2022 - 07:50:00 WIB | Photo
Bio Farma kembali mendapatkan penghargaan PROPER kategori emas yang ketujuh kalinya dari pemerintah
-
MSD-Bio Farma Kerja Sama Transfer Teknologi Produksi Vaksin HPVSelasa, 13 Desember 2022 - 14:14:00 WIB | Photo
MSD dan Bio Farma bekerja sama dalam transfer teknologi untuk memproduksi vaksin human papillomavirus (HPV) secara lokal di Indonesia.
-
Wamen BUMN Ungkap Nilai Investasi di Kimia Farma dari 3 InvestorJumat, 18 November 2022 - 20:42:00 WIB | Bisnis
Wakil Menteri (Wamen) BUMN, Pahala Mansury, mengungkapkan nilai investasi di PT Kimia Farma Tbk, yang berasal dari 3 investor.
-
Bio Farma Target Produksi 28 Bahan Baku Obat dan Kurangi Impor 20 Persen pada 2024Selasa, 08 November 2022 - 20:28:00 WIB | Bisnis
Bio Farma optimistis bisa mengurangi impor bahan baku obat hingga 20 persen pada 2024 seiring dengan target perusahaan memproduksi 28 bahan baku obat.
-
Infografis RI Akan Ekspor Vaksin IndoVacKamis, 27 Oktober 2022 - 19:48:00 WIB | Bisnis
RI akan ekspor vaksin IndoVac ke negara ini usai kebutuhan dalam negeri terpenuhi.
-
Bio Farma Produksi 1,7 Juta Dosis Vaksin IndoVac, Targetkan 20 Juta Dosis hingga Akhir TahunRabu, 26 Oktober 2022 - 19:08:00 WIB | Bisnis
Bio Farma telah memproduksi 1,7 juta dosis vaksin Covid-19 BUMN atau IndoVac dari target 20 juta dosis hingga akhir tahun.
-
Bio Farma Gandeng 4 Perusahaan Healthcare Global untuk Perkuat Infrastruktur KesehatanKamis, 20 Oktober 2022 - 11:50:00 WIB | Bisnis
Induk Holding BUMN Farmasi, Bio Farma, menggandeng 4 perusahaan healthcare global untuk memperkuat infrastruktur kesehatan di Indonesia.
-
Erick Thohir: Vaksin IndoVac Bukti Pemerintah Serius Bangun Ketahanan Kesehatan NasionalKamis, 13 Oktober 2022 - 13:30:00 WIB | Bisnis
Meteri BUMN Erick Thohir mengatakan, peluncuran Vaksin IndoVac merupakan bukti nyata keseriusan pemerintah membangun ketahanan kesehatan nasional.
-
Erick Thohir Sebut Vaksin IndoVac Jadi Bukti Sektor Kesehatan Indonesia Lebih MandiriKamis, 13 Oktober 2022 - 12:01:00 WIB | Bisnis
Erick Thohir menyebut, peluncuran dan suntik perdana Vaksin IndoVac merupakan bukti nyata keseriusan pemerintah dalam membangun ketahanan kesehatan nasional.
-
Infografis Vaksin IndoVac Dinyatakan Suci dan HalalĀKamis, 06 Oktober 2022 - 19:53:00 WIB | Nasional
Kyai Niam: LPPOM MUI telah melakukan serangkaian audit aspek kehalalan terhadap Vaksin IndoVac sesuai dengan standar fatwa MUI.
-
Bio Farma Kerja Sama dengan Perusahaan Farmasi Inggris Kembangkan Obat HemofiliaKamis, 06 Oktober 2022 - 07:28:00 WIB | Bisnis
Melalui kerja sama ini, Bio Farma dapat hak eksklusif pengembangan bersama blood product Recombinant Factor VIII untuk pengobatan hemofilia secara global.
-
Usai Dapat Kontrak UNICEF, Bio Farma Akan Ekspor Vaksin Polio ke Afrika dan EropaKamis, 29 September 2022 - 08:33:00 WIB | Jabar
PT Bio Farma (Persero) akan mengekspor vaksin polio atau novel Oral Polio Vaccine type 2 (nOPV2) ke sejumlah negara seperti Eropa, Afrika, dan Timur Tengah.
-
Bio Farma Sebut Vaksin IndoVac Diproduksi dengan 80 Persen Komponen Dalam NegeriRabu, 07 September 2022 - 17:23:00 WIB | Jabar
Vaksin Covid-19 IndoVac merupakan produk anak bangsa dengan tingkat komponen dalam negeri (TKDN) kurang lebih 80 persen.
-
Bio Farma Fasilitasi Ahli Bioteknologi Negara OKI Belajar Pengembangan VaksinSelasa, 06 September 2022 - 17:06:00 WIB | Jabar
Negara-negara anggota OKI difasilitasi untuk belajar pengembangan bioteknologi dan vaksin oleh PT Bio Farma.
-
Erick Thohir Minta Bio Farma Daftar Vaksin Indovac ke KemenkumhamJumat, 02 September 2022 - 16:03:00 WIB | Bisnis
Menteri BUMN, Erick Thohir, meminta PT Bio Farma (Persero) segera mendaftarkan nama vaksin Indovac ke Dirjen HAKI Kemenkumham.
-
Infografis Indovac, Nama Vaksin Covid-19 Produksi BUMNSenin, 22 Agustus 2022 - 21:37:00 WIB | Bisnis
Presiden Jokowi memberi nama vaksin yang diproduksi BUMN, Vaksin Indovac.
-
Bio Farma Targetkan Vaksin Indovac Dapat Izin BPOM Bulan DepanSenin, 22 Agustus 2022 - 21:30:00 WIB | Bisnis
Bio Farma menargetkan vaksin Covid-19, Indovac mendapatkan izin penggunaan darurat dari BPOM pada September mendatang.
-
Vaksin Indovac Akan Dipatok Rp100.000 per Dosis, Tahap Awal GratisSenin, 22 Agustus 2022 - 17:43:00 WIB | Sulut
Direktur Utama PT Bio Farma (Persero), Honesti Basyir, memastikan harga vaksin BUMN atau vaksin Indovac dipatok Rp100.000 per dosis.
-
Bio Farma akan Bentuk Perusahaan Baru Sebelum Go PublikSenin, 22 Agustus 2022 - 14:39:00 WIB | Bisnis
PT Bio Farma (Persero) berencana melakukan spin off atau membentuk entitas baru sebelum perseroan menjadi perusahaan terbuka atau go public.
-
Proses Uji Fase 3, Vaksin Covid-19 Indonesia Diklaim Punya Imunogenisitas BaikMinggu, 14 Agustus 2022 - 13:36:00 WIB | Jabar
vaksin Covid-19 buatan Indonesia menunjukkan keamanan dan Imunogenisitas yang baik.
-
Erick Thohir Sebut EUA Vaksin BUMN Terbit Bulan Ini, Gratis atau Bayar?Rabu, 03 Agustus 2022 - 14:32:00 WIB | Bisnis
Menteri BUMN Erick Thohir memastikan Emergency Use Authorization (EUA) atau izin penggunaan darurat vaksin Covid-19 BUMN diterbitkan Agustus 2022.
-
Uji Klinis Fase 3 Vaksin Covid-19 BUMN Hampir SelesaiSelasa, 02 Agustus 2022 - 12:30:00 WIB | Keuangan
Uji klinis fase 3 vaksin Covid-19 BUMN ditargetkan rampung pada Agustus 2022.
-
Bio Farma Targetkan BPOM dan MUI Terbitkan Sertifikat Vaksin Covid-19 BUMN Akhir Juli 2022Rabu, 13 Juli 2022 - 16:50:00 WIB | Bisnis
PT Bio Farma (Persero) menargetkan BPOM dan MUI akan menerbitkan sertifikat untuk vaksin Covid-19 BUMN pada akhir Juli 2022.
-
Infografis Bio Farma Uji Klinis Vaksin Covid-19 BUMNRabu, 13 Juli 2022 - 15:15:00 WIB | Infografis
Bio Farma melakukan uji klinis fase tiga vaksin Covid-19 BUMN di dua daerah Indonesia.
-
Bio Farma Gandeng Perusahaan Dunia Kembangkan Alat Pendeteksi Kesehatan DigitalSelasa, 05 Juli 2022 - 10:37:00 WIB | Jabar
Bio Farma memiliki visi membantu individu memulai sejak dini untuk mengatasi penyakit sampai ke sumber, sebelum berkembang ke tahapan lebih kronis.
-
Erick Thohir Akui Kerap Teror Direksi Bio Farma sejak Awal Pandemi, Ini PemicunyaKamis, 09 Juni 2022 - 19:33:00 WIB | Bisnis
Menteri BUMN, Erick Thohir, mengakui kerap meneror Direktur Utama (Dirut) dan jajaran Direksi PT Bio Farma (Persero) sejak awal pandemi Covid-19.
-
Bio Farma Bakal Fokus Buat Produk Bernilai EksporSenin, 23 Mei 2022 - 16:45:00 WIB | Bisnis
PT Bio Farma bakal fokus pada produk kesehatan bernilai ekspor di masa depan.
-
Erick Thohir Minta BUMN Bentuk Badan Investasi untuk Dukung Pendanaan StartupJumat, 13 Mei 2022 - 12:49:00 WIB | Bisnis
Menteri BUMN Erick Thohir meminta perusahaan pelat merah membentuk badan investasi. Hal ini bertujuan untuk memfasilitasi pendanaan startup di dalam negeri.