KUMPULAN BERITA : KABUPATEN YALIMO
Terkini
-
Motif Dendam, Pria di Yalimo Bunuh Warga lalu Serahkan Diri ke PolisiRabu, 20 Juli 2022 - 17:51:00 WIB | Papua
Pria di Yalimo bunuh seorang warga lantaran dendam. Dia kemudian menyerahkan diri ke polisi dan mengakui perbuatannya.
-
Terungkap, Pelaku Penganiayaan Sekretaris Distrik Elelim Simpatisan KNPB YalimoJumat, 15 Juli 2022 - 12:36:00 WIB | Papua
Sekretaris Distrik Elelim, Kabupaten Yalimo, Papua Aren Gibang menjadi korban penganiayaan. Pelaku yakni berinisial DS, simpatisan KNPB Yalimo.
-
Tak Hanya Tembak Prajurit TNI dan Bacok Istri, KKB di Yalimo Ternyata Lukai BalitaKamis, 31 Maret 2022 - 14:11:00 WIB | Papua
KKB menembak prajurit TNI dan membacok istrinya seorang bidan. Keduanya gugur di Yalimo, Papua. Bahkan lebih keji, seorang balita jarinya dipotong oleh KKB.
-
Terungkap, Prajurit TNI Bersama Istri Gugur Ditembak KKB di Yalimo, 2 Anak SelamatKamis, 31 Maret 2022 - 12:32:00 WIB | Papua
Anggota Koramil Yalimo Sertu Eko gugur ditembak KKB. Sang istri juga meninggal setelah sempat kritis akibat luka bacok. Sementara kedua anak mereka selamat.
-
Ini Identitas Prajurit TNI Gugur Ditembak KKB di Papua, Anggota Koramil YalimoKamis, 31 Maret 2022 - 11:11:00 WIB | Papua
Anggota Koramil Yalimo gugur ditembak KKB Papua. Identitas almarhum diketahui bernama Sertu Eko.
-
PSU Yalimo Aman dan Kondusif, 1.500 Brimob Nusantara Dikerahkan untuk PengamananRabu, 26 Januari 2022 - 21:16:00 WIB | Papua
Pelaksaan PSU Yalimo berlangsung aman dan kondusif. Dalam pengamanan ini, ada 1.500 pesonel Brimob Nusantara yang dikerahkan.
-
Aksi Pembakaran Rumah Warga Terjadi di Yalimo Jelang PSU, Ini Kata KapolresSabtu, 22 Januari 2022 - 19:57:00 WIB | Papua
Dua rumah di Elelim dibakar sekelompok masyarakat, Sabtu siang. Peristiwa ini terjadi menjelang PSU Yalimo pada 26 Januari mendatang.
-
KPU Anggarkan PSU Yalimo Rp36,54 Miliar, Dijadwalkan 26 Januari 2022Jumat, 29 Oktober 2021 - 10:35:00 WIB | Papua
KPU Yalimo menganggarkan PSU sebesar Rp36,54 miliar yang akan berlangsung pada 26 Januari 2022. Dana ini sudah disetujui dengan ditandatanganinya NPHD.
-
Massa Paslon Erdi Dabi-Jhon Wilil Kembali Palang Jalan di Elelim YalimoSelasa, 03 Agustus 2021 - 08:45:00 WIB | Papua
Massa pendukung paslon Erdi Dabi-Jhon Wilil kembali melakukan pemalangan di Kota Elelim Yalimo. Mereka meletakkan alat berat di pertigaan jalan.
-
Warga Terjebak Penutupan Jalan di Yalimo Dilaporkan Mulai Sakit dan KelaparanJumat, 30 Juli 2021 - 16:40:00 WIB | Papua
Sejumlah warga yang terjebak karena penutupan jalan setelah kerusuhan di Yalimo Papua, dilaporkan mulai terserang penyakit dan kelaparan.
-
4 Bulan Ditahan, Calon Bupati Yalimo Erdi Dabi Lepas Status TerpidanaJumat, 09 Juli 2021 - 14:10:00 WIB | Papua
Cabup Yalimo Erdi Dabi resmi melepas status terpidana per tanggal 6 Juli. Dia menjalani masa tahanan selama empat bulan sesuai vonis majelis hakim.
-
Dikawal Pasukan TNI Polri, 1.025 Warga Yalimo Mengungsi ke WamenaSelasa, 06 Juli 2021 - 21:00:00 WIB | Papua
Sebanyak 1.025 warga di Yalimo mengungsi ke Wamena. Proses evakuasi dikawal ketat pasukan gabungan TNI Polri.
-
Akses Jalan Yalimo-Jayapura Masih Dipalang, Kapolda: Tapi Elelim Sudah KondusifMinggu, 04 Juli 2021 - 10:40:00 WIB | Papua
Sekelompok massa memalang sejumlah ruas jalan menuju Kabupaten Yalimo, Papua. Mereka menebang pohon untuk menutup akses tersebut.
-
Ribuan Warga Yalimo Mengungsi, Dandim: Kami Pastikan Tak Ada Korban JiwaJumat, 02 Juli 2021 - 14:55:00 WIB | Papua
Sebanyak 1.146 warga di Kabupaten Yalimo, Papua, mengungsi ke tempat aman setelah kerusuhan Selasa kemarin. Namun dipastikan tak ada korban jiwa.
-
Massa Palang Jalan Bandara Elelim Yalimo, Aktivitas Penerbangan TerbatasKamis, 01 Juli 2021 - 19:19:00 WIB | Papua
Massa dari paslon Bupati-Wakil Bupati Yalimo yang dinyatakan kalah dalam sidang sengketa di MK melampiaskan kemarahannya dengan memalang jalan Bandara Elelim.
-
Bantu Keamanan di Yalimo, Polda Papua Kerahkan 2 Regu BrimobRabu, 30 Juni 2021 - 22:19:00 WIB | Papua
Polda Papua mengerahkan dua regu Brimob untuk membantu keamanan di Kabupaten Yalimo menyusul aksi pembakaran oleh massa pendukung Paslon Bupati.
-
Polres Jayawijaya Siaga, Antisipasi Kerusuhan di Yalimo Merembes sampai ke WamenaRabu, 30 Juni 2021 - 10:48:00 WIB | Papua
Kapolres Jayawijaya AKBP Dominggus Rumaropen memastikan telah menyiagakan satu peleton pasukan di Kantor Perwakilan KPU Yalimo yang ada di Jayawijaya.
-
Yalimo Masih Mencekam, Warga Terdampak Pembakaran Mengungsi di PolresSelasa, 29 Juni 2021 - 21:40:00 WIB | Papua
Warga memilih mengungsi ke Polres Yalimo pascaaksi anarkistis massa yang membakar perkantoran pemerintah, fasilitas umum dan sejumlah kios di Elelim.
-
TNI dan Polri Sempat Bentrok di Yalimo, Polda Papua: Sekarang Sudah KondusifKamis, 29 April 2021 - 15:30:00 WIB | Papua
Situasi di Yalimo dipastikan sudah kembali kondusif pascabentrok antara sejumlah personel TNI dan Polri. Korban luka juga telah ditangani medis.
-
Listrik di Yalimo Sempat Padam, PLN: Karena Akses dari Wamena TerputusRabu, 03 Maret 2021 - 08:55:00 WIB | Papua
PLN menyebut masyarakat di Yalimo sudah kembali dialiri listrik. Sempat terjadi pemadaman listrik karena akses dari Wamena terputus.
-
Pemungutan Suara di Distrik Apalapsili Yalimo Baru Berlangsung Hari IniJumat, 11 Desember 2020 - 13:10:00 WIB | Papua
Pemungutan suara di Distrik Apalapsili Yalimo sempat tertunda karena ada gangguan keamanan. Pilkada di wilayah tersebut berlangsung hari ini.